Bojonegoro – wartaberitabojonegoro.id, Dalam rangka meningkatkan kapsitas dan silaturrahmi Kepala Sekolah mulai dari tingkat SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA se wilayah Kwartir Ranting Sukosewu yang merupakan Ketua Majelis Pembimbing Gugus Depan (Mabigus) Gerakan Pramuka mengikuti Kursus Orientasi yang berlangsung di Aula Gudep MI Fathul Ulum Sukosewu. Rabu, (20/11/2024). Turut hadir dalam kegiatan ini jajaran Majelis Pembimbing Ranting […]
